Luluh lantah rumah pinggiran sungai Cimanuk
Sejumlah Warga korban banjir bandang menempati lokasi pengungsian di Korem 062/Tarumanegara, Jalan Bratayuda, Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Kamis (22/9/2016) dini hari.Sementara itu berdasarkan data yang dihimpun Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) jumlah korban akibat banjir bandang di Garut tercatat ada 23 meninggal dan belasan lainnya dilaporkan masih hilang.
0 Thoughts on Banjir Bandang garut